SEMINAR NASIONAL DAN CALL FOR PAPER Harmonisasi Hukum Perdagangan Internasional

Universitas Negeri Semarang > Universitas Negeri Semarang > Pengumuman > SEMINAR NASIONAL DAN CALL FOR PAPER Harmonisasi Hukum Perdagangan Internasional

Seminar Nasional dan Call for Paper Harmonisasi Hukum Perdagangan Internasional: Tren Perkembangan Instrumen Trade Remedies, Hambatan Non-Tariff dan Penyelesaian Sengketa melalui Forum Dispute Settlement Body WTO” terwujud atas  kerjasama antara Fakultas Hukum Unika Atma Jaya dengan Kementerian Perdagangan Republik Indonesia. Seminar berlangsung selama satu hari yang terbagi menjadi sesi pleno dan pembagian sesi berdasarkan topik.

Kegiatan ini merupakan forum diskusi akademis dan praktis mengenai permasalahan-permasalahan global yang dihadapi oleh masyarakat di seluruh belahan dunia khususnya mengenai antara lain, kebutuhan memproteksi produksi dalam negeri yang dilakukan melalui kebijakan tarif, pembatasan kuota, larangan impor, subsidi, dumping, safeguard, atau yang lain. Tindakan ini melibatkan banyak pihak dan peraturan, serta kebijakan-kebijakan negara lain yang sering menimbulkan kerugian pada sesama negara anggota. Kemungkinan timbulnya sengketa  atau perselisihan dalam memproteksi produk dalam negeri masing-masing negara, dan penafsiran peraturan-peraturan suatu negara dapat menjadi alasan utama.

Forum ini diharapkan dapat menghasilkan diskusi terstruktur dan membangun untuk dapat meningkatkan kesadaran kaum intelektual, praktisi, maupun masyarakat pada umumnya. Selain itu, forum ini diharapkan juga dapat menghasilkan usulan-usulan praktis yang dapat memberikan kontribusi dalam upaya pemecahan masalah bersama.  Pemakalah harus mengirimkan abstraknya untuk dikaji oleh tim penilai, setelah abstrak dinyatakan diterima, pemakalah harus mengirimkan makalah lengkapnya (dalam format Microsoft Word 2003) beserta power point. Abstrak, makalah, dan power point dikirimkan ke email [email protected]

Jadwal Penting  

Pendaftaran Abstrak (250 kata) : Februari-28 Februari 2018

Melalui email : [email protected]

Pengumuman abstrak : 3 Maret 2018

Pengumpulan makalah dan power point : Paling lambat 1 April 2018

Melalui email : [email protected]

Biaya Registrasi

Biaya pendaftaran sebesar Rp 500.000,-

Termasuk : Prosiding ber ISBN, Seminar Kit, Sertifikat, Kudapan dan makan siang

(Pembayaran dilakukan setelah abstrak diterima)

Peserta tanpa presentasi makalah

Dosen dan umum        Rp 300.000,-

Mahasiswa S2 dan S3   Rp 200.000,-

Termasuk : Seminar Kit, Sertifikat, Kudapan dan Makan siang

  1. Paling lambat pembayaran dilakukan 22 Maret 2018
  2. Contact Person:
  3. Paulus   : 081944261880
  4. Karin     : 081908318921
  5. Ardheta : 081317402943

Aturan Penulisan

  1. Ditulis dalam Bahasa Indonesia
  2. Abstrak Bahasa Inggris dan Bahasa Indonesia, masing-masing 100-200 kata dengan spasi 1
  3. Pada bagian akhir abstrak dituliskan kata kunci sebanyak 3-5 kata
  4. Pada halaman judul artikel dicantumkan nama penulis, universitas atau lembaga, judul artikel, email serta nomor telepon
  5. Jumlah halaman 15-20 halaman, kertas A4, dengan huruf Times New Roman, spasi 1, ukuran 12, dalam format Microsoft Word 97-2003
  6. Gelar akademis tidak dituliskan
  7. Menggunakan footnote dengan ketentuan:

Times New Roman, 10, spasi 1, justify. Berisi keterangan yang menjelaskan kata yang ditandai dan/atau sumber kutipannya, serta disertai pemberian nomor secara otomatis (1, 2, 3, dst) pada kata atau akhir kalimat yang ingin diberi catatan.

Contoh:

  1. E. Djajaatmadja, Etika Pembangunan Masyarakat, Jakarta: Universitas Katolik Indonesia Atma Jaya, 1987, hlm.
  2. Jujun S Suriasumantri, Filsafat Ilmu Sebuah Pengantar Populer, Jakarta: Pustaka Sinar Harapan, 1988, hlm. 35.
  3. E. Djajaatmadja, op.cit., hlm. 42.
  4. Ibid.
  5. Judistira Garna, Tinjauan Buku: Peran Paradigma dalam Revolusi  Sains, Makalah dalam Seminar Nasional, Yogyakarta: Fisipol UGM, 3 November 1990, hlm. 5, http://aimi-asi.org/alasan-medis-pengganti-asi/, ditelusuri pada tanggal 8 Maret 2016.
  6. Djajaatmadja, loc.cit.
  7. Individu, pribadi, dan kepribadian merupakan aspek perkembangan manusia secara gradual, mulai tahap individu, yaitu mampu berdiri sendiri sebagai hasil alam, sama dengan makluk hidup yang lain; berkembang menjadi pribadi yaitu subjek yang mampu menggunakan pikiran dan perasaannya secara bebas sehingga ia disebut subjek hukum, penyandang hak dan kewajiban, sadar untuk mengembangkan dirinya guna mencapai kepribadian yaitu manusia yang berhasil memenuhi panggilannya (calling)-nya. E Djajaatmadja, op.cit. hlm. 4.

Menggunakan daftar pustaka dengan ketentuan:

Times New Roman 12, justify, penulisan kalimat antar paragraf dengan tanpa spasi. Bagian ini hanya memuat referensi yang benar-benar dirujuk. Dengan demikian, referensi yang dimasukkan pada bagian ini akan ditemukan tertulis pada bagian-bagian sebelumnya. Penyusunannya menurut abjad, dengan tata penulisan (baik bagi penulis pertama, kedua, dan seterusnya): nama belakang, lalu diikuti nama pertama dan seterusnya dalam bentuk singkatan.

Contoh:

Dahler, Frans, Asal dan Tujuan Manusia, Yogyakarta: Kanisius, 1970.

Djokosutono, Kuliah Hukum Tata Negara, dihimpun oleh Harun Alrasid. Jakarta: Ind. Hill. Co, edisi revisi Maret 2006.

Farikun, A. Latif, “Pengakuan Hak Masyarakat Hukum Adat atas Sumber Daya Alam dalam Politik Hukum Nasional”, Skripsi Universitas Brawijaya, 2007.

Purbacaraka, Purnadi, et al., Renungan Tentang Filsafat Hukum, Jakarta: CV Rajawali, 1982.

Kohler, Josef, “Judicial Interpretation of Encated Law”, dalam Ernest Brucken dan Layton B Register, Science of Legal Method, New York, ugust M Keley Publisher, 1969.

Tim Peneliti Pusat Studi Hukum dan Kebijakan Indonesia, Laporan Kajian Implementasi Pengawasan Perda oleh Pemerintah dan Mahkamah Agung, Jakarta: Pusat Studi Hukum dan Kebijakan Indonesia, 2011.

Tjandra, W. Riawan dan Kresno Budi Sudarsono, Legislative Drafting: Teori dan Teknik Pembuatan Peraturan Daerah, Yogyakarta: Universitas Atmajaya, 2009.

Tsai, Su-Ying, “Impact of A Breastfeeding Friendly Workplace on an Employed Mother’s Intention To Continue Breastfeeding After Returning To Work”, Breastfeeding Medicine Volume 8, Number 2, 2013, Marry Ann Liebert Inc, 2013.

Ufen, Andreas, “Partai Politik di Indonesia Pasca Suharto: Antara Politik Aliran dan Filipinanisasi”, Makalah dalam Giga WP 37/2006, Hamburg: German Institute of Global and Area Studies, 2006.

UNI Apro, Aspek Indonesia, dan Serikat Pekerja HERO Supermarket (SPHS), “Proses Terciptanya Kemitraan Sosial: Kepercayaan, Hubungan Timbal Balik dan Modal Sosial di PT. HERO Supermarket (SPHS)”, tanpa tahun terbit.

Vlies, I.C.van der, Handboek Wetgeving, Buku Pegangan Perancang Peraturan Perundang-undangan, diterjemahkan oleh Linus Doludjawa, Jakarta: Direktorat Jenderal Peraturan Perundang-undangan Departemen Hukum dan Hak Asasi Manusia RI, 2005.

Widjaja, Gunawan, “Lon Fuller, Pembuatan Undang-Undang dan Penafsiran Hukum”,  Law Review Vol VI, No.1 Juli 2006, Fakultas Hukum Universitas Pelita Harapan.

Zaqzuq, Mahmud Hamdi, Al-Ghazali, Sang Sufi Sang Filosof: Sebuah Perbandingan Metode Filsafat Antara Al-Ghazali dengan Descartes, Bandung: Penerbit Pustaka, 1987.

_____Tahu dan Pengetahuan, Jakarta: Obor, 1967.

Indonesia, Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1999 tentang Perlindungan Konsumen, Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 42, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3821.

Bener A, Denic S, Galadari S., “Longer breast-feeding and protection against childhood leukaemia and lymphomas” Eur J Cancer 37: 234-238, 2001, dikutip dalam http://aimi-asi.org/alasan-medis-pengganti-asi/ ditelusuri tanggal 8 Maret 2016.

Pemakalah wajib mencantumkan curicullum vitae pada makalah yang dikirimkan

Seminar ini dibuka untuk akademisi, praktisi, dan umum baik sebagai peserta pemakalah maupun peserta tanpa presentasi makalah. Pemakalah harus mengirimkan abstraknya untuk dikaji oleh tim penilai, setelah abstrak dinyatakan diterima, pemakalah harus mengirimkan makalah lengkapnya (dalam format Microsoft Word 2003) beserta power point. Abstrak, makalah, dan power point dikirimkan ke email [email protected]

informasi lebih lanjut kunjungi disini

Leave a Reply

* Kode Akses Komentar:

* Tuliskan kode akses komentar diatas:

We are using cookies to give you the best experience. You can find out more about which cookies we are using or switch them off in privacy settings.
AcceptPrivacy Settings

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

At unnes.ac.id, the privacy of our visitors is of extreme importance to us. This privacy policy document outlines the types of personal information that is received and collected by unnes.ac.id and how it is used.

Log Files

Like many other Web sites, unnes.ac.id makes use of log files. The information inside the log files includes internet protocol (IP) addresses, type of browser, Internet Service Provider (ISP), date/time stamp, referring/exit pages, and number of clicks to analyze trends, administer the site, track user’s movement around the site, and gather demographic information. IP addresses and other such information are not linked to any information that is personally identifiable.

Cookies

unnes.ac.id uses cookies to store information about visitors’ preferences, to record user-specific information on which pages the site visitor accesses or visits, and to personalize or customize our web page content based upon visitors’ browser type or other information that the visitor sends via their browser.

Third-party ad servers or ad networks use technology in their respective advertisements and links that appear on unnes.ac.id and which are sent directly to your browser. They automatically receive your IP address when this occurs. Other technologies (such as cookies, JavaScript, or Web Beacons) may also be used by our site’s third-party ad networks to measure the effectiveness of their advertising campaigns and/or to personalize the advertising content that you see on the site.

unnes.ac.id has no access to or control over these cookies that are used by third-party advertisers.

You should consult the respective privacy policies of these third-party ad servers for more detailed information on their practices as well as for instructions about how to opt-out of certain practices. unnes.ac.id’s privacy policy does not apply to, and we cannot control the activities of, such other advertisers or web sites.

If you wish to disable cookies, you may do so through your individual browser options. More detailed information about cookie management with specific web browsers can be found at the browsers’ respective websites.

Consent

By using our website, you hereby consent to our privacy policy and agree to its terms.

Update

This Privacy Policy was last updated on: 2023-02-14. Should we update, amend or make any changes to our privacy policy, those changes will be posted here.

Contact Us

If you have any questions, comments, or concerns about our Privacy Policy or our practices with regards to your personal information, please feel free to contact us through the contact form on our website or by emailing us at humas[at]mail.unnes.ac.id.

This Privacy Policy is intended as a general guide to our practices in collecting and using information. If there is any inconsistency between this Privacy Policy and the terms of the Service Agreement or any other terms that may apply to specific services you use, then those specific service terms shall apply.

Terms of Use

By using our website, you agree to abide by this Privacy Policy. If you do not agree with this Privacy Policy, please do not use our website. We reserve the right to update this Privacy Policy from time to time without prior notice. Please review our Privacy Policy periodically to check for changes. Your continued use of our website following the posting of changes to this Privacy Policy means that you accept the changes.

Thank you for reading our Privacy Policy. We are committed to protecting the privacy of our website visitors and will continue to update our Privacy Policy to ensure optimal protection.