FH UNNES Tuan Rumah Kompetisi Debat Konstitusi antar Perguruan Tinggi Se-Indonesia

Universitas Negeri Semarang > Universitas Negeri Semarang > News > FH UNNES Tuan Rumah Kompetisi Debat Konstitusi antar Perguruan Tinggi Se-Indonesia

FH.UNNES.AC.ID – Semarang, Universitas Negeri Semarang (UNNES) melalui Fakultas Hukum dipercaya oleh Mahkamah Konstitusi (MK) Republik Indonesia sebagai tuan rumah perhelatan bergengsi, Kompetisi Debat Konstitusi Mahasiswa Antar Perguruan Tinggi Se-Indonesia Tahun 2018 pada tanggal 3 s.d 5 April 2018.

Dekan Fakultas Hukum UNNES, Dr. Rodiyah dalam keterangan persnya, menyebutkan bahwa tempat penyelenggaraan Kompetisi Debat Konstitusi Mahasiswa ini dibagi dalam 3 regional, dengan jumlah peserta sebanyak 72 perguruan tinggi. UNNES menjadi penyelenggara untuk regional tengah, Universitas Marathana Bandung untuk regional barat, dan Universitas Muhammadiyah Malang untuk regional timur.

“Alhamdulillah, Fakultas Hukum UNNES menjadi representasi bagi seluruh universitas negeri di Indonesia sebagai host. Universitas Marathana Bandung representasi swasta dan Universitas Muhammadiyah Malang representasi universitas Islam di Indonesia,” tuturnya.

“Sebagai tuan rumah kita tentu berharap sukses penyelenggaraan dan sukses sebagai pemenang. Oleh sebab itu, jauh jauh hari kita sudah siapkan tim pembimbing di luar dari kepanitiaan, yakni dosen dari bagian Hukum Tata Negara Fakultas Hukum UNNES,” kata Dekan lagi.

Pada kesempatan berbeda, Dani Muhtada, MPA. Ph.D selaku ketua panitia menambahkan bahwa kompetisi debat konstitusi ini memperebutkan hadiah untuk tingkat regional masing masing Trofi MK, sertifikat dan uang pembinaan untuk juara I, Juara II dan Juara III.

Lalu sebanyak 24 perguruan tinggi yang terdiri atas juara I, juara II, juara III dan semifinalis, serta 4 (empat) tim babak perempat final di Kompetisi Tahap Regional akan masuk pada Tahap Nasional. Seluruh 24 perguruan tinggi tersebut nantinya akan mengikuti Kompetisi Debat Konstitusi tingkat Nasional yang akan berlangsung pada taggal 6-9 Mei 2018.

Dani, yang juga Ketua Bagian HTN-HAN FH UNNES ini, menambahkan bahwa ada 4 tujuan penyelenggaraan acara ini. Pertama, menumbuhkan kesadaran berkonstitusi. Kedua, meningkatkan kemampuan mahasiswa dalam mendalami dan memahami masalah-masalah Pancasila dan konstitusi. Ketiga, mendorong peningkatan kemampuan mahasiswa dalam menjelaskan teks konstitusi (pasal-pasal UUD 1945) dengan perkembangan dan dinamika praktik ketatanegaraan masa kini. Dan keempat, mengembangkan budaya perbedaan pendapat secara konstruktif dalam memahami implementasi Pancasila dan perubahan UUD 1945.

Menurut Dani Muhtada, kompetisi debat mahasiswa ini digelar sekali dalam setahun. Tiga tahun belakangan ini polanya berubah. Dulu dijaring 3 besar dari universitas di 3 pulau besar Indonesia. “Kini penyelenggaraannya dibagi per regional, yang setiap regionalnya dijaring 24 perguruan tinggi’, pungkasnya

Leave a Reply

* Kode Akses Komentar:

* Tuliskan kode akses komentar diatas:

We are using cookies to give you the best experience. You can find out more about which cookies we are using or switch them off in privacy settings.
AcceptPrivacy Settings

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

At unnes.ac.id, the privacy of our visitors is of extreme importance to us. This privacy policy document outlines the types of personal information that is received and collected by unnes.ac.id and how it is used.

Log Files

Like many other Web sites, unnes.ac.id makes use of log files. The information inside the log files includes internet protocol (IP) addresses, type of browser, Internet Service Provider (ISP), date/time stamp, referring/exit pages, and number of clicks to analyze trends, administer the site, track user’s movement around the site, and gather demographic information. IP addresses and other such information are not linked to any information that is personally identifiable.

Cookies

unnes.ac.id uses cookies to store information about visitors’ preferences, to record user-specific information on which pages the site visitor accesses or visits, and to personalize or customize our web page content based upon visitors’ browser type or other information that the visitor sends via their browser.

Third-party ad servers or ad networks use technology in their respective advertisements and links that appear on unnes.ac.id and which are sent directly to your browser. They automatically receive your IP address when this occurs. Other technologies (such as cookies, JavaScript, or Web Beacons) may also be used by our site’s third-party ad networks to measure the effectiveness of their advertising campaigns and/or to personalize the advertising content that you see on the site.

unnes.ac.id has no access to or control over these cookies that are used by third-party advertisers.

You should consult the respective privacy policies of these third-party ad servers for more detailed information on their practices as well as for instructions about how to opt-out of certain practices. unnes.ac.id’s privacy policy does not apply to, and we cannot control the activities of, such other advertisers or web sites.

If you wish to disable cookies, you may do so through your individual browser options. More detailed information about cookie management with specific web browsers can be found at the browsers’ respective websites.

Consent

By using our website, you hereby consent to our privacy policy and agree to its terms.

Update

This Privacy Policy was last updated on: 2023-02-14. Should we update, amend or make any changes to our privacy policy, those changes will be posted here.

Contact Us

If you have any questions, comments, or concerns about our Privacy Policy or our practices with regards to your personal information, please feel free to contact us through the contact form on our website or by emailing us at humas[at]mail.unnes.ac.id.

This Privacy Policy is intended as a general guide to our practices in collecting and using information. If there is any inconsistency between this Privacy Policy and the terms of the Service Agreement or any other terms that may apply to specific services you use, then those specific service terms shall apply.

Terms of Use

By using our website, you agree to abide by this Privacy Policy. If you do not agree with this Privacy Policy, please do not use our website. We reserve the right to update this Privacy Policy from time to time without prior notice. Please review our Privacy Policy periodically to check for changes. Your continued use of our website following the posting of changes to this Privacy Policy means that you accept the changes.

Thank you for reading our Privacy Policy. We are committed to protecting the privacy of our website visitors and will continue to update our Privacy Policy to ensure optimal protection.